Hari pertama masuk sekolah merupakan hari yang paling dinantikan dan membahagiakan bagi peserta didik. Hari pertama menjadi pengalaman yang paling membahagiakan khususnya bagi peserta didik baru karena mereka mengalami pengalaman baru dalam hidupnya menempuh pendidikan di bangku Sekolah Dasar. Momentum hari pertama sekolah dirasakan setiap peserta didik ketika memasuki tahun ajaran baru.
Tahun ajaran baru diawali dengan kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS). Kegiatan tersebut dilakukan oleh setiap sekolah pada setiap jenjang. Kegiatan tersebut juga diadakan di SD Strada Bina Mulia 1 Cengkareng, Jakarta Barat, Senin (12/07/2021).
MPLS dilakukan selama tiga hari berturut-turut. “Salam sehat bagi kita semua. Salam AMDG. Selamat memasuki Tahun Pelajaran 2021/2022 anak-anak yang terkasih. Tentunya kalian patut berbahagia dan bersemangat dalam menyambut tahun pelajaran 2021/2022 meskipun di masa pandemi seperti sekarang. Tetap terapkan protokol kesehatan dengan melakukan 5M (mecuci tangan, menjaga jarak, memakai masker, menjauhi kerumunan, dan membatasi mobilitas)” terang Kepala sekolah SD Strada Bina Mulia 1, Senin, (12/07/2021).
Hari pertama MPLS diawali dengan penyambutan dari Romo Direktur Perkumpulan Strada dan dilanjutkan kegiatan perkenalan Guru dan Karyawan singkat melalui Zoom dan dapat disaksikan juga melalui Live YouTube SD Strada Bina Mulia 1. Hari kedua dilanjutkan dengan kegiatan Zoom untuk menyaksikan video bersama di zoom dalam hal Visi & Misi Perkumpulan Strada, dilanjutkan perkenalan lingkungan sekolah. Hari Ketiga, dilanjutkan Zoom bersama pararel kelas dan peserta didik untuk mengetahui komitmen sekolah, komitmen kelas, kegiatan-kegiatan sekolah.
“Aku sangat senang sekali mengikuti kegiatan MPLS ini” ujaran salah satu perwakilan peserta didik kelas satu ketika ditanya oleh guru kelasnya.
MPLS diakhiri dengan evaluasi oleh Kepala Sekolah dan semua Guru di SD Strada Bina Mulia 1. “Kita patut bersyukur atas terlaksanya MPLS tahun ini berjalan dengan lancar. Semoga kita bisa menjadi berkat bagi para peserta didik. Semangat Bapak/Ibu. Salam AMDG” ujar Kepala Sekolah SD Strada Bina Mulia 1.
Penulis berita : Eufrosiana Elisabeth Putry
Sukses selalu untuk anak-anak SD Strada Bina Mulia I.. Tetap semangat meskipun belajar secara daring
Ya pak trimakasih 🤗🤗
Selamat memasuki Tahun Pelajaran yang baru untuk para siswa SD Strada Bina Mulia I, tetap semangat ya walaupun kita masih belajar secara daring. Tetap berprestasi, Tuhan memberkati. Salam sehat dan salam AMDG
Ya Bu🤗
Selamat dan sukses untuk siswa siswi SD Strada Bina Mulia I,,selamat bergabung untuk anak-anakku kelas I,, Belajar secara Daring tidak mengurangi semangat belajarmu dan prestasimu, Tetap Semangat
Selamat dan semamgat untuk SD Strada Bina Mulia 1, teruntuk untuk anak kelas 6 tetap semangat walaupun masih belajar di rumah
Ya Bu , semoga covid ini cepat berlalu agar bisa belajar bersama lagi
[* Shield plugin marked this comment as “trash”. Reason: Failed GASP Bot Filter Test (checkbox) *]
Hai,,,semuanya salam sehat. Selamat datang dan selamat bergabung di SD Strada Bina Mulia. Sukses untuk kalian semua
Semangat untuk kalian semua dan sukses selalu
Salam sehat bagi kita semua. Selamat memasuki Tahun Pelajaran 2021/2022 anak-anak SD Strada Bina Mulia 1
Yang Saya rasakan saat mengikuti mpls adalah senang Dan gembira guru-gurunya jugs sangat baik Dan murah senyum teman-temannya juga baik baik
tetap semangat meskipun melalui daring
[* Shield plugin marked this comment as “trash”. Reason: Failed GASP Bot Filter Test (checkbox) *]
tetap semangat meskipun melalui daring
Walopun ada pademi kita harus tetap semangat
Saya suka dengan kondisi sekolah Strada saat ini lingkungannya lebih indah dan asri saya bisa bersyukur bisa melihat keadaan sekloh yang sekarang walaupun harus menjalani MPLS secara DARING
Selamat bergabung anak- anak kelas 1, dan anak kelas 2-6 tetap semangat belajar dalam masa apapun, ayo buktikan kalian anak yang kuat dan pintar.Salam AMDG.
Selalu semangat Bu…
Ya Bu 🤗
salam kenal untuk ibu dan bapak guru yg sabar mengajar/mendidik untuk anak”..semoga covit ini biar cepat berlalu..dan anak” bisa bersekolah..bertemu dengan guru dan teman”..Terima Kasih…
Terima kasih bu/bapak udah sabar dan baik mengajar anak kami sehingga ank kami bs mengikutin belajar.gbu strada bina muliah1
Terimakasih bapa ibu guru yang mengajar kami selama covid ini.semoga covid bisa berlalu dan bisa belajar seperti biasa
[* Shield plugin marked this comment as “trash”. Reason: Failed GASP Bot Filter Test (comment token failure) *]
Good morning my Strada Friends Surely we all say thank you to the teachers who have served us all I also want to thank our teachers, we must pray that this covid disease passes very quickly so that we can meet our friends and teachers and learn together just that bye
[* Shield plugin marked this comment as “trash”. Reason: Failed GASP Bot Filter Test (comment token failure) *]
Good morning my Strada Friends Surely we all say thank you to the teachers who have served us all I also want to thank our teachers, we must pray that this covid disease passes very quickly so that we can meet our friends and teachers and learn together just that bye
Terimakasih Bapak Ibu guru yang telah mengajar saat situasi covid ini .semoga tidak lama lagi kita bisa bertemu di sekolah dan belajar bersama
Terimakasih bapak/ibu guru yang sabar mengajar kami siswa/siswi SD Strada Bina mulia 1, tetap semangat belajar walaupun secara daring dirumah. GBU STADA!
Terimakasih bapak dan ibu guru yg tidak lelah memberikan perhatian dan mengajari kami walaupun lewat online,karna pandemi saat ini,semoga kita sehat selalu, terimakasih bapak dan ibu guru
Terima kasih bapak ibu guru yang baik dan ramah sabar dan tidak pernah marah walaupun kita salah semoga pandemi ini hilang dan kami bisa kembali ke sekolah yang indah
Tetap bersyukur walaupun mengikuti MPLS Dari rumah atau secara daring
Tetap bersyukur walaupun mengikuti MPLS dari rumah atau secara daring
[* Shield plugin marked this comment as “trash”. Reason: Failed GASP Bot Filter Test (comment token failure) *]
Tetap bersyukur walaupun mengikuti MPLS dari rumah atau secara daring
Tetap bersyukur walaupun mengikuti MPLS dari rumah atau secara daring
ayam enak
Tetap semangat untuk guru-guru dan teman-teman walaupun belajar secara online. Semoga pandemi bisa segera selesai sehingga kita bisa bertemu lagi di sekolah.
Semoga covid-19 cepat berlalu agar bisa belajar offline